Review Last Night in Soho, Film Psiko-Horor Dengan Visual Sinematik yang Memikat

- 8 November 2021, 13:46 WIB
Last Night In Soho/instagram.com/lastnightinsohomovie
Last Night In Soho/instagram.com/lastnightinsohomovie /

MATA BANDUNG- Salah satu film yang dirilis dan akan tayang di awal bulan November ini adalah Last Night in Soho.

Film Last Night in Soho ini bergenre psiko-horor yang dibuat oleh Edgar Wright dan merupakan film horor pertamanya.

Meski begitu, Edgar Wright menjanjikan Last Night in Soho ini sebagai salah satu film yang bakal memeberi kepuasan visual sinematik bagi para penikmat film.

Baca Juga: Kenali Kekuatan dari 10 Super Hero Film Eternals, Siapa yang Terkuat?

Baca Juga: 10 Karakter Super Hero Eternals Beserta Artis dan Aktor yang Membintanginya

Berikut review singkat mengenai Last Night in Soho bagi kamu yang hendak menonton film-nya.

1. Bercerita tentang dua wanita muda di dua garis waktu yang berbeda

Salah karakter di film Last Night in Soho ini adalah Eloise yang diperankan oleh Thomasin McKenzie, seorang calon perancang busana yang tertarik pada Soho London dengan harapan mendapatkan terobosan besar.

Pada malam hari, mimpinya membawanya ke Soho tahun 1960-an yang diterangi lampu neon, di mana dia mengalami kehidupan melalui mata penyanyi pop Sandie (Anya TaylorJoy).

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah