Wajib Coba: Game Gak Harus Yang Size besar dan Grafik Tinggi, game ringan Juga Seru Untuk Dimainkan di Android

- 3 Februari 2022, 15:46 WIB
Ilustrasi game, berikut rekomendasi game ringan di Android
Ilustrasi game, berikut rekomendasi game ringan di Android /

MATA BANDUNG - Kali ini, tim Mata Bandung punya 3 rekomendasi game ringan nih.

tiga rekomendasi game ringan ini di antaranya dapat di mainkan secara Online maupun Offline

Penasaran bukan, Berikut ini tiga rekomendasi game ringan yang bisa di mainkan di ponsel pintar (smartphone) kalian.

Baca Juga: Bukti Bangkitnya Esports Wanita, Berikut Jumlah Viewrship Dari Laga WSL S4 dan MWI 2022 Mobile Legend

.- Police Simulator 2022 ( Online atua Offline )

Game simulator sangat banyak, dari simulator Truck, Bis, pesawat, Nah digame ini ada yang beda, kalian bukan cuma nyetir mobil aja tapi kalian juga berperan jadi Seorang Polisi.
Tugasnya adalah untuk melakukan patroli dikota. Sambil jalankan tugas patroli, tugas kalian juga sambil ngatur lalu lintas.

Selain itu juga ada tugas lainnya, yaitu menjaga keamanan kota.

 

.- Grafis

Selain menyediakan misi dan challenge yang ada digamenya, dari tampilan grafis 3D yang bagus bisa membuat kalian merasa lebih seru memainkan game ini dimana aja dan kapam aja.

.- Gameplay

Banyak tantangan yang bisa diselesaikan dalam game ini, kaya menangkap penjahat, pelanggaran lalu lintas, dengan memakai mobil Polisi atau mode penyamaran.

Meski keliatan mudah main game ini, tapi kalian harus punya skil nyetir yang bagus, supaya bisa ngejar dan menilang pelanggar lalu lintas yang mencoba kabur.

Baca Juga: Cuman Dengan KK Kamu Bisa terima Bantuan Sembako BPNT

.- DVG Conquer ( Online atau Offline)

Nah Ini adalah game RPG Survival, di Game ini kalian bertugas menyelamatkan keluarga yang diculik oleh raksasa jahat.

Dalam misi menyelamatkan keluarga, ga mudah ya, dalam perjalanan banyak hewan² buas yang harus kalian hadapi, kaya srigala, beruang dan hewan buas lainnya.

Dan hewan ini juga ingin memangsa hewan ternak punya kalian, jadi kalian harus melindungi hewan ternaknya ya, dan bisa juga hewan buas ini menyerang karakter kalian.

.- Gameplay

Game ini menampilkan grafis kartun collorfull dengan dengan gameplay yang halus dan kontrol yang simple.

Senjata yang digunakan adalah ketapel. Dan ada terdapat beberapa mode challenge yang bisa kalian mainkan.

.- Derby Forever ( Online atau Offline )

Jadi game ini ber genre adu mobil, tapi bukan balapan, melainkan saling menghancurkan mobil.

Karna gamenya fokus saling menghancurkan, jadi kalian main gamenya bisa saling rusuh dalam sebuah arena.

Baca Juga: Game Gratis di PlayStation Plus edisi Februari 2022: Gebrakan Baru, Sony Umumkan Deretan Game Free to Play

.- Grafis

Game ini sudah dibuat dengan grafis yang tinggi, jadi tampilan animasinya serasa nyata dan sangat menyenangkan buat dimainkan.

.- Gameplay

Kontrol game ini dibuat cukup sederhana yang mudah buat dikendalikan.

Ada beberapa pilihan mode kontrol juga di game ini.L, yang bisa kalian sesuaikan supaya nyaman dalam bermain ya

 

Nah itu dia rekomendasi 3 game android yang bisa kalian mainkan dimode online ataupun offline.

Ketiga game tersebut dapat di download di playstore maupun Appstore, jadi tunggu apa lagi. ***

Editor: Gallih Raka Siwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah