Insentif Kartu Prakerja Gelombang 19 Kapan Cair? Berikut Jadwal dan Penjelasanya

- 2 September 2021, 20:35 WIB
Ilustrasi bantuan penerima Kartu Prakerja tahun 2021
Ilustrasi bantuan penerima Kartu Prakerja tahun 2021 /prakerja.go.id/Denpasar Update

MATA BANDUNG- Kartu Prakerja gelombang 19 yang baru saja ditutup hari Minggu 29 agustus lalu masih menimbulkan beberapa pertanyaan bagi pesertanya.

Salah satunya adalah jadwal pencairan dana insentif Kartu Prakerja yang menjadi salah satu tujuan banyak orang mendaftar diprogram ini.

Perlu ditekankan terlebih dahulu kepada masyarakat kalau tujuan diadakanya program kartu prakerja ini untuk mengembangkan kompetensi angkatan kerja, meningkatkan produktivitas, daya saing angkatan kerja, serta mengembangkan kewirausahaan pesertanya.

Baca Juga: Target Ezra di Liga 1 Bersama Persib Bandung,

Baca Juga: Hayu Wargi Bandung yang Blum Vaksinasi, Sekarang ada jadwal dan Lokasi anyar Vaksin COVID-19 Gratis di Bandung

Sementara untuk dana insentifnya, hanya berupa tunjangan dari pemerintah yang salah satu tujuanya untuk membantu para peserta di tengah pandemi Covid-19.

Untuk jadwal pencairanya, menengok ke gelombang sebelumnya pencairan insentif kartu prakerja membutuhkan waktu sekitar 3-5 hari sejak tanggal penjadwalan intensif muncul di dashboard akun dan akan dikirim melalu e-wallet atau Bank yang ber mitra dengan kartu prakerja.

Peserta juga jangan lupa, ada beberapa syarat yang harus diperhatikan agar dana intensif kartu prakerja bisa cair. Berikut syaratnya :

Baca Juga: Kode Redeem ML Terbaru 2 September 2021, Akan Mendapatkan Diamond atau Skin Gratis Bagi yang Beruntung

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x