Gebrakan Baru Realme, Rilis Ponsel Anyar di Kelas Mid-Range Realme 8i Dengan Harga Murah! Berikut Kelebihannya

- 25 November 2021, 15:41 WIB
Rilis Ponsel Anyar di Kelas Mid-Range Realme 8i Berikut Kelebihannya
Rilis Ponsel Anyar di Kelas Mid-Range Realme 8i Berikut Kelebihannya /@realmeindonesia/Tangkapan layar Instagram @realmeindonesia

MATA BANDUNG - Lewat realme 8i, realme ingin mendobrak segmen smartphone mid-range berkat fitur 120Hz yang belum banyak dimiliki smartphone lain di kelasnya.

realme juga ingin memperkenalkan dan mempopulerkan teknologi layar 120Hz di bawah Rp 3 Jutaan.

Yang mana Menjadikan realme 8i sebagai trendsetter serta standard baru di industri smartphone tanah air.

Baca Juga: Kelebihan Dari Realme C25Y, 50MP AI Triple Camera, Pertama di Segmen Entry-Level Dari Realme

Baca Juga: Realme GT Neo 2 Rilis di Indonesia Dengan Harga Rp 6,5 Juta, Memboyong Spesifikasi Yang Menjanjikan

Seperti yang kita ketahui, belum semua mobile game yang mendukung 120 FPS, lantaran infrastrukturnya yang masih terbatas.

Namun hal ini tidak menjadi alasan bagi realme untuk tidak berinovasi menghadirkan teknologi mutakhir ini pada penghujung tahun 2021 dengan harganya terbilang murah.

.- Apa sih ke unggulan dari ponsel yang menggunakan teknologi mutakhir ini?

Realme 8i hadir dalam dua warna trendsetting yakni Space Purple dan Space Black.

Halaman:

Editor: Gallih Raka Siwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x