Kenali Pesan Isyarat Komunikasi Melalui Lima Bahasa Tubuh yang Di Tampilkan Lawan Bicara

- 6 Februari 2023, 13:06 WIB
Ilustrasi bahasa tubuh sebuah pesan isyarat komuikasi yang secara tidak langsung disampaikan oleh lawan bicara
Ilustrasi bahasa tubuh sebuah pesan isyarat komuikasi yang secara tidak langsung disampaikan oleh lawan bicara /Foto:pixabay/Lombok Timur Pikiran-Rakyat.com

Reaksi ini sangat cepat dan bersifat refleks, sehingga tidak dapat ditutupi, beberapa contoh microexpression di antaranya.

Marah: Ciri dari ekspresi marah ada di alis bagian dalam yang terlihat menyatu dan turun kebawah pandangan mata fokus dan menajam, serta bibir yang tertutup dan menyempit.

Merendahkan: Ciri ekspresi merendahkan ini biasanya dapat dilihat dari naiknya sisi bibir dari satu bagian wajah.

Bahagia: Ketika seseorang merasa bahagia ciri ekspresi ini adalah otot pipi yang bergerak naik, dan kedua sisi mulutnya bergerak membentuk senyuman.

Terkejut: Ciri ekspresi ini adalah alis mata yang naik, mata terbuka lebar dan mulut terbuka secara tidak sadar ke arah bawah.

Takut: Ciri ekspresi ini adalah otot pipi yang bergerak naik, mulut kedua sisinya terbuka kesamping seperti membentuk senyuman "getir"

Sedih: Biasanya ekspresi ini akan terlihat dari mata yang kehilangan fokus, alis mata bagian dalam terangkat dan mulut sedikit tertarik ke bawah.

Muak: Ciri ekspresi ini biasanya ditampilkan oleh mulut bagian atas yang terangkat dan melengkung, dan dilengkapi dengan kerutan di bagian hidung.***

Halaman:

Editor: Havid Gurbada

Sumber: Instagram @daudantonius


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x