Prediksi SKOR: PSM vs Persib, Walau 9 Pemain Masih Positif Covid-19, Maung Bandung Tak Gentar

- 2 Februari 2022, 15:27 WIB
Persib Bandung vs PSM Makassar di BRI Liga 1.
Persib Bandung vs PSM Makassar di BRI Liga 1. /Tangkapan layar Instagram/@liga1match

MATA BANDUNG - Dalam jadwal Liga 1 hari ini, Persib Bandung akan berhadapan dengan tim kuat PSM Makassar.

Lanjutan BRI Liga 1 pekan ke-22 akan dimainkan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu, 2 Februari 2022, dengan kick off 18.15 WIB.

Pertandingan BRI Liga 1 malam nanti diprediksi akan berlangsung sengit dan penuh tensi, sebab kedua tim akan ngotot meraih poin penuh dengan skuad yang ada.

Baca Juga: Jadwal Tayang Live Streaming BRI Liga 1, Rabu 2 Februari 2022: Hari ini Ada 4 Pertandingan Yang Bakal Di Gelar

Baca Juga: Persebaya vs PSIS Semarang Malam Ini: Kembalinya 5 Pemain Bajul Ijo Setelah Berlaga Bersama Timnas Indonesia

.- Maung Bandung masih Di Landa Pendemi

Laga PSM vs Persib ini, tim Pangeran Biru harus pincang kembali tanpa sejumlah pilar inti.

Setidaknya terdapat 9 pemain Persib Positif Covid-19 yang saat ini sedang di karantina.

Walaupun demikian, Pelatih fisik Persib Bandung, Yaya Sunarya mengungkapkan, Pangeran Biru siap melakoni pertandingan kontra PSM. Setelah melawan Persikabo 1973, tidak ada pemain Persib Bandung yang mengalami cedera.

"Untuk sementara tidak ada pemain yang cedera ataupun akumulasi (kartu kuning). Pemain insha Allah siap bertanding. Kami ingin melanjutkan tren yang sudah dibuat dengan bekal motivasi yang tinggi," ujar Yaya, disadur dari laman resmi Persib Bandung.

Dilansir Matabandung.com dari Portalmajalengka, Persib Bandung Diprediksi berlangsung seru dengan Maung Bandung, lebih diunggulkan untuk menang.

Terlihat pada putaran pertama Persib Bandung dan PSM Makassar, hanya main imbang 1-1 berkat gol bunuh diri Sherif Hasic.

Kini pertemuan PSM Makassar vs Persib Bandung, akan jadi laga terpanas di pekan 22 awal Februari.

Baca Juga: Kapan All of Us Are Dead Season 2 di Rilis? Begini Prediksi Alur Cerita Slanjutnya

Halaman:

Editor: Gallih Raka Siwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah