Kelainan Wajah Keluarga Manurung, Berikut Penjelasan dr. Rheza

- 18 Februari 2022, 11:30 WIB
Keluarga Manurung diajarkan untuk tidak menyalahkan Tuhan di tengah kondisi fisiknya yang mengidap sindrom langka.
Keluarga Manurung diajarkan untuk tidak menyalahkan Tuhan di tengah kondisi fisiknya yang mengidap sindrom langka. //Tangkapan layar YouTube/Melaney Ricardo

MATA BANDUNG - Pada video YouTube milik Irfan Hakim yang di Publish pada tanggal 10 Februari 2022, Irfan mengundang keluarga Manurung dan dr.Rheza.

Keluarga Manurung adalah keluarga yang memili kelainan Wajah. Hal ini diturunkan dari sang Ayah yang memiliki kelainan Wajah sedangkan sang ibu memiliki wajah yang normal.

Dari 6 bersaudara, 4 diantaranya memiliki kelainan Wajah dan 2 lagi berwajah normal.

Baca Juga: Persib vs Persipura, Menang Harga Mati

Baca Juga: Persib vs Persipura, Sama-sama Punya Misi yang Sama

Keluarga ini sempat viral karena membuat konten di media sosial berbasis video. Dengan kepercayaan diri mereka dan tidak menghiraukan kekurangan, mereka selalu semangat dan ceria dalam membuat konten.

Banyak orang menyamakan wajah mereka dengan kelainan Treacher Collins. Namun ternyata bukanlah seperti itu keadaannya.

Dalam video tersebut dr.Rheza menjelaskan lebih lanjut kelainan apa yang di idap keluarga Manurung ini.

dr.Rheza mengungkapkan bahwa kelainan tersebut disebut 'Barber Say Syndrom'.

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah