Polisi Terapkan Rekayasa Lalu Lintas Satu Arah dari Puncak ke Jakarta Selama 10 Jam

- 13 April 2024, 22:30 WIB
Sejumlah kendaraan melintasi dua jalur saat diberlakukan one way di Jalan Raya Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (13/4/2024). (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)
Sejumlah kendaraan melintasi dua jalur saat diberlakukan one way di Jalan Raya Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (13/4/2024). (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi) /Dok. (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)/

Sebelumnya, Polres Bogor juga telah menerapkan one way dari arah Jakarta menuju Puncak selama sekitar 4,5 jam, mulai pukul 06.30 WIB hingga pukul 11.00 WIB. Tidak hanya itu, rekayasa lawan arah, atau contra flow, juga diterapkan di ruas Tol Jagorawi mulai dari Gerbang Tol Ciawi hingga persimpangan masuk ke kawasan Gadog, sebagai upaya antisipasi terhadap arus lalu lintas yang meningkat.***

Halaman:

Editor: Mia Nurmiarani

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah