Berikut Peserta dan format Pada MPLI 2021, Pertempuran MLBB terdahsyat Se-Asia Tenggara

- 26 Oktober 2021, 18:28 WIB
Berikut Peserta dan format Pada MPLI 2021, Pertempurang MLBB terdahsyat Se-Asia Tenggara
Berikut Peserta dan format Pada MPLI 2021, Pertempurang MLBB terdahsyat Se-Asia Tenggara /Dadan Triatna /Tangkapan layar Youtube esportstvid

MATA BANDUNG - Kali ini, Tim Mata Bandung akan membagikan semua informasi yang perlu diketahui, mulai dari jadwal MPLI 2021, tim peserta, bracket dan format turnamen.

MPLI 2021 ialah pertempurang MLBB terdahsyat se-Asia Tenggara.

Yang di selenggarakan oleh ONE Esports bersama Moonton Games akan segera menghadirkan Mobile Legends: Bang Bang Profesional League Invitational 2021 (MPLI 2021) November mendatang.

Baca Juga: Berikut Tim terpopuler Pada MPL Season 8

Baca Juga: MPL Season 8 Menjadi Turnamen Esports mobile tersukses sepanjang sejarah yang Memecahkan Rekor

Namun sebelum ajang tersebut dimulai, ada baiknya kalian menyimak terlebih dahulu semua informasi yang perlu diketahui tentang turnamen, mulai dari jadwal MPLi 2021, tim peserta, bracket dan format turnamen.

.- Format MPLI 2021

Di tahun ini ONE Esports MPLI 2021 bakal kembali menghadirkan konsep Captain’s Draft unik.

Yang mana empat juara MPL dari Indonesia, Malaysia, Filipina, dan Singapura otomatis lolos ke perempat final, dan akan memilih lawan di bagian braket masing-masing.

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah