Pengalaman Buruk dari Publik Korsel pada 2018 Tidak Jadi Motivasi STY untuk Balas Dendam

- 25 April 2024, 21:32 WIB
STY berfoto bersama Marselino Ferdinan.
STY berfoto bersama Marselino Ferdinan. /

Baca Juga: Erick Thohir: Media Jangan Berandai-andai STY Tak Berhasil Loloskan Garuda Muda ke 8 Besar Piala Asia U-23

“Seperti apa yang dibicarakan ke media Korea kemarin, jujur ingin bertemu Jepang karena ingin bertemu Korea di final supaya bisa lolos sama-sama ke Olimpade dan bisa bersenang-senang, bisa ikut Olimpiade bareng. Tapi seperti apa yang kita ketahui, pertandingan bukan sekeinginan kita. Jadi tetap kami akan bekerja keras untuk persiapan melawan Korea nanti,” tutur Shin.

Lolosnya Indonesia ke perempat final atau delapan besar Piala Asia U-23 2024 merupakan sejarah, sebab inilah pertama kalinya timnas Indonesia mengikuti ajang tersebut. Terlebih ajang ini sekaligus menjadi kualifikasi untuk menuju Olimpiade Paris 2024.

Sebanyak tiga tim, yakni juara, peringkat kedua, dan peringkat ketiga akan lolos otomatis ke Olimpiade Paris 2024. Sedangkan tim peringkat keempat akan bermain melawan wakil Afrika, yakni Guinea, pada playoff 9 Mei mendatang untuk memperebutkan satu tiket tersisa.***

Halaman:

Editor: Arief TE

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah