Oded Bocorkan Jadi Ayah Yang Sukses, Bisa Jadi Panutan Untuk Anak

- 29 November 2021, 16:15 WIB
Oded Bocorkan Jadi Ayah Yang Sukses, Bisa Jadi Panutan Untuk Anak
Oded Bocorkan Jadi Ayah Yang Sukses, Bisa Jadi Panutan Untuk Anak /dok Humas Kota BAndung/

Maka itu Puspaga Kota Bandung hadir untuk menguatkan kembali peran ayah dalam memberikan pengasuhan yang positif terhadap anak.

"Ayah bukan hanya pelindung tapi menjadi faktor suksesnya pengasuhan di dalam keluarga terutama memberikan pengasuhan yang positif," tuturnya.

Siti menyebutkan, Puspaga memiliki dua divisi yang fokus untuk memperbaiki kualitas keluarga. Yaitu divisi pencegahan dan divisi rujukan.

"Divisi rujuan yaitu menyediakan layanan konseling. tapi supaya tidak terjadi konseling, dalam divisi pencegahan diberikan edukasi, salah satunya melalui sekolah ayah," terangnya.

Baca Juga: POCO X3 GT, Berikut Kekurangan dan Kelebihan Hape Gaming Dengan Harga Murah Meriah

"Kita memberikan parenting kepada keluarga-keluarga untuk menguatkan peran bagaimana keluarga memberikan pengasuhan positif terhadap anak," tambahnya.

Perlu diketahui, dalam memperingati hari ayah, Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3APM) Kota Bandung bersama Puspaga telah menggelar Training of Trainer Sekolah Ayah dan lomba kreasi video ayah nyentrik.

Dalam lomba video ayah nyentrik dimenangkan oleh keluarga Cefaharudin (Juara 1), keluarga Oka Sofyan Sadikin (peringkat 2), dan Keluarga Nova Saparid (peringkat 3).***

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah