Kabel Fiber Optik di Jalan Dipatiukur Mulai Dirapikan

- 31 Januari 2023, 20:53 WIB
Wali Kota Bandung Yana Mulyana merapikan kabel fiber optik di Jalan Dipatiukur
Wali Kota Bandung Yana Mulyana merapikan kabel fiber optik di Jalan Dipatiukur /Mata Bandung

“Kita pikirkan bagaimana caranya telekomunikasi berjalan dengan baik, informasi tersampaikan dengan baik, tetapi estetika kota tidak terganggu,” kata Yayan.

Yayan menyebut kegiatan penertiban kabel di sejumlah ruas jalan Kota Bandung akan rutin digelar dua kali dalam sebulan. Di samping penertiban kabel, ia memastikan kegiatan ducting tetap berjalan secara paralel seperti di ruas jalan L.L.R.E. Martadinata yang kini sudah berjalan 90 persen.

Baca Juga: Rekor Luis Milla Belum Terpecahkan, Persib Dua Kali Gulingkan Persija Jakarta dari Puncak Klasemen

Dalam kesempatan yang sama, Perwakilan Telkom Bandung, Iwan memastikan, pihaknya sebagai provider telekomunikasi akan sama-sama ikut mengawal penertiban kabel ini.

Ia juga menginformasikan, masyarakat dapat melakukan pengaduan ke 147 apabila mendapati kabel FO yang membahayakan.

“Provider di Kota Bandung sudah banyak, bukan hanya Telkom saja. Namun jika sudah melaporkan ke 147, kami bisa sampaikan di grup provider (untuk dilakukan penertiban atau dirapikan),” ujar Iwan.

Halaman:

Editor: Havid Gurbada


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x