6 Cara Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan Bagi Pekerja Termasuk Pegawai Honorer di Wilayah PPKM Level 4

- 10 Agustus 2021, 13:50 WIB
6 Cara Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan Bagi Pekerja Termasuk Pegawai Honorer di Wilayaj PPKM Level 4
6 Cara Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan Bagi Pekerja Termasuk Pegawai Honorer di Wilayaj PPKM Level 4 /Portal Jember

MATA BANDUNG - Pandemi Covid -19 membuat beberapa sektor mengalami kerugian malah hampir gulung tikar.

Melihat hal itu pemerintah mengadakan program Bantuan Subsidi Upah (BSU) BPJS Ketenagakerjaan.

Program BSU BPJS Ketenagakerjaan diharapkan dapat digunakan untuk membeli kebutuhan pangan di masyarakat.

Baca Juga: BOR Terus Turun Oded Harapkan Ini Untuk Kota Bandung

Bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan dijadwalkan cair secara bertahap dengan total bantuan sebesar Rp 1 Juta.

Pada bulan Agustus 2021 BSU BPJS Ketenagakerjaan akan diberikan kepada pekerja termasuk tenaga honorer sebesar Rp 500 ribu.

Penyaluran BSU BPJS Ketenagakerjaan akan diberikan melalui Kementerian Ketenagakerjaan kepada para pekerja termasuk pegawai honorer yang telah memenuhi prasyarat pemberian bantuan tersebut.

Baca Juga: Chelsea vs Villarreal: Partisipasi pertama bagi Villarreal di UEFA super Cup

Proses penyaluran bantuan melalui bank penyalur yaitu bank-bank milik BUMN yang masuk dalam Himpunan Bank Milik Negara, khusus untuk Provinsi Aceh menggunakan Bank Syariah Indonesia (BSI).

Halaman:

Editor: Ilhamdi T


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah