Terungkap! Ini Alasan J-Hope BTS Memilih Jack In The Box untuk Judul Album Solo

- 21 Juli 2022, 21:00 WIB
Terungkap! Ini Alasan J-Hope BTS Memilih Jack In The Box untuk Judul Album Solo.
Terungkap! Ini Alasan J-Hope BTS Memilih Jack In The Box untuk Judul Album Solo. /twitter.com/@BIGHIT_MUSIC

MATA BANDUNG - J-Hope BTS resmi merilis album 'Jack In The Box' untuk debut solonya pada 15 Juli 2022.

J-Hope BTS baru-baru ini mengungkapkan alasannya memilih Jack in the Box untuk judul album solonya.

Terkait hal itu, ARMY mungkin tidak akan pernah menebak siapa yang pertama kali menemukan frasa 'Jack In The Box' tersebut, untul album solo J-Hope BTS.

Baca Juga: Plt BKN: 30 Persen PNS Tidak Patuh Bekerja Saat WFH

Nama Jack in the Box sebenarnya muncul dari cerita asal nama panggungnya sendiri, J-Hope yang miliki nama asli Jung Hoseok.

Banyak penggemar sudah tahu bagaimana J-Hope memilih nama panggungnya dengan bantuan RM dan Bang PD-nim.

Istilah 'Hope' (harapan) dipilih karena dia percaya itu sejalan dengan nilai-nilainya dan rencananya untuk hidup dan kariernya.

Baca Juga: Bhayangkara FC vs Persib, Widodo C Putro Fokus Benahi Hal Ini Jelang Laga Perdana Liga 1

"Saya merasa itu adalah kata yang bagus yang cocok dengan getaran positif saya saat itu dan apa yang saya tuju dalam lintasan hidup saya," tutur J-Hope.

Seperti yang J-Hope katakan kepada penggemar sebelumnya, maknanya diberikan setelahnya. Namun, Bang PD-nim yang menempelkan cerita mitologi Yunani tentang Kotak Pandora dengan nama J-Hope.

Halaman:

Editor: Dzimar Hariz Nugraha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x