Perbandingan: Perbedaan Asus ROG Phone 5 vs Asus ROG Phone 5s, Yang Di Bekali Qualcomm Snapdragon 888

- 3 Desember 2021, 14:59 WIB
Perbedaan Asus ROG Phone 5 vs Asus ROG Phone 5s, Yang Di Bekali Qualcomm Snapdragon 888
Perbedaan Asus ROG Phone 5 vs Asus ROG Phone 5s, Yang Di Bekali Qualcomm Snapdragon 888 /Gallih Raka Siwi/Tankapan Layar Instagram

Asus ROG Phone 5 dan Asus ROG Phone 5s di bekali pengeras suara stereo dan masih menggunakan konektor audi 3,5mm.

.- Baterai

Untuk menyokong fitur dan performa kinerja, Asus ROG Phone 5 dan Asus ROG Phone 5s di bekali baterai besar yang berkapasitas 6000mAh.

Namun, hanya Asus ROG Phone 5s yang sudah mendukung pengisian daya yang menggunakan wireless.

Baca Juga: Perbandingan dari Ponsel Vivo Y76s 5G dengan Vivo Y76 5G, Perbedaannya hanya Beberapa Saja, Simak Baik-Baik

Kedua smartphone ini di bekali Fast charging 65W, yang bisa penuh 70% dalam 30 min, dan 100% hanya dalam kurun waktu 52 min saja. ***

Halaman:

Editor: Gallih Raka Siwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah