Tujuh Pemain Muda Ini Diprediksi Bakal Gacor di Euro 2020

- 7 Juni 2021, 10:50 WIB
Orang tua saya ingin saya memulai karir saya di Prancis, untuk dididik di Prancis,” ungkap Mbappe saat wawancara dengan L'Obs
Orang tua saya ingin saya memulai karir saya di Prancis, untuk dididik di Prancis,” ungkap Mbappe saat wawancara dengan L'Obs //Marca

MATA BANDUNG - Erling Haaland boleh saja menjadi talenta muda yang paling banyak sorotan di Eropa atau bahkan di dunia selama lebih dari setahun terakhir.

Selama setidaknya satu bulan ke depan, pemberitaan tentang Haaland mungkin masih akan tetap beredar, tapi semuanya pasti bukan soal laporan penampilannya melainkan rumor transfer semata.

Sebab Haaland, gagal membantu Norwegia tampil di babak utama Euro 2020 yang akan mulai bergulir pada 11 Juni s.d. 11 Juli 2021 di 11 kota di Eropa.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca, Suhu Udara di Jawa Barat Mencapai 33 Derajat

Oleh karena itu, lupakanlah dulu Haaland dan nikmatilah penampilan tujuh talenta berikut ini yang siap mencuri perhatian di Euro 2020.

1. Pedri (18 tahun, Spanyol)

Pedri adalah salah satu pemain yang mendapat berkah atas penundaan Euro 2020 karena pandemi Covid19 sebab musim 2020/21 jadi momentumnya untuk naik daun.

Tiba dari Las Palmas dengan harga awal murah meriah, Pedri langsung bisa menembus tim utama Barcelona dan bahkan menjadi salah satu pilar terpenting selain Lionel Messi.

Baca Juga: PERGEMI Meminta Vakasinasi Covid - 19 Lansia Renta Ditunda

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x