Kajian Islam AKRONIM, Kewajiban Berdakwah

- 5 April 2022, 11:50 WIB
Ustadz Dadan Sundayana ,Prof AKRONIM
Ustadz Dadan Sundayana ,Prof AKRONIM /Dok Pribadi/

AKRONIM

(Alternatif Kajian Ruhiyah dengan Orientasi Nilai nilai Islam sebagai Motivasi hidup dan beramal)

UNDANG-UNDANG MUJAHID...!!!
( Kewajiban Berdakwah )

Setiap yang mengaku Muslim berkewajiban untuk menjadi DA'I atau Duta penyampai risalah Agama Islam, tentunya sesuai dengan kapasitas, profesi dan kemampuannya di setiap lini kehidupan.

Dalam tugasnya ini, setiap Muslim harus bersungguh-sungguh atau MUJAHADAH karena yang jadi harapan untuk dicapai adalah kehormatan dan kebahagiaan di dunia dan di akhirat.

Baca Juga: KAJIAN SUNNAH: Siapa Saja yang Boleh Bayar Fidyah? Simak Kriterianya Berikut ini

Baca Juga: Bek Persib Bandung Ardi Idrus Fokus Jalani Puasa, Sambil Bertekad Tampil Konsisten Pada Musim Depan

Dengan begitu seorang DA'I adalah MUJAHID yang harus Mengerahkan segala Upaya untuk berJuang Agar keHormatan Islam Dapat ditegakkan dalam arti sebanyak-banyaknya orang dapat merasakan betapa nikmat dapat hidup dalam naungan Islam.

Sampai kapan batas perjuangan seorang MUJAHID...???

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah