Sedekah Menjadi Syariat Atas Sakit yang Tidak Kunjung Sembuh, Simak Penjelasannya

- 20 Juni 2022, 10:20 WIB
(Ilustrasi bersedekah) - Buya Yahya dalam satu kajiannya mengatakan memberi sedekah kepada golongan ini maka rezeki akan mengalir deras.
(Ilustrasi bersedekah) - Buya Yahya dalam satu kajiannya mengatakan memberi sedekah kepada golongan ini maka rezeki akan mengalir deras. /Galamedia/

MATA BANDUNG - Pernahkah anda mendengar cerita orang sakit yang tidak kunjung sembuh setelah berobat kemana-mana?, namun saat sedekah karena Allah atas kehendaknya penyakit itu dapat sembuh.

Penting untuk kita pahami bahwa tidak selamanya obat atas penyakit berupa obat-obat jasmani seperti, herbal, medis dll, sedekah juga termasuk obat yang sangat manjur melebihi yang lain.

Bahkan tidak jarang orang yang menderita penyakit mematikan sekalipun tiba-tiba sembuh saat menjalankan syariat dengan sedekah.

Baca Juga: Whatsapp Hadirkan Fitur Privasi Baru, Kamu Bisa Pilih Kontak yang Tidak Bisa Lihat Last Seen

Sesungguhnya penyakit berkaitan erat dengan kepercayaan yang kuat kepada Allah, dan tawakal kepada-Nya.

Hal tersebut tertulis dalam kitab suci Al-Qur'an yang mengajarkan kepada kita, "Apabila aku sakit, Dialah yang menyembuhkan aku." (QS. Asy-Syu'ara: 80).

Pesan dari ayat tersebut janganlah luput dari setiap muslim khusunya saat menderita sebuah penyakit,

Agar Sedekah Manjur Menyembuhkan Penyakit dengan izin Allah

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jawa Barat Hari Ini, 20 Juni 2022

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x