BAHAYA! Hindari Tidur dalam Keadaan Perut Lapar Kalau Tak Ingin Mengalami 3 Hal Buruk Ini

- 27 Juli 2022, 21:30 WIB
BAHAYA! Hindari Tidur dalam Keadaan Perut Lapar Kalau Tak Ingin Mengalami 3 Hal Buruk Ini
BAHAYA! Hindari Tidur dalam Keadaan Perut Lapar Kalau Tak Ingin Mengalami 3 Hal Buruk Ini /Pexels.com/

MATA BANDUNG - Apakah kamu termasuk salah satu orang yang pernah mengalami tidur di malam hari dalam keadaan perut lapar? Ternyata hal tersebut bahaya lho.

Tidur dalam keaadaan perut lapar sangatlah tidak baik dan akan mengganggu kesehatan kamu di keesokan harinya.

Simak alasan mengapa kamu harus menghindari tidur dalam keadaan perut lapar kalau tak ingin mengalami 3 hal buruk ini.

Baca Juga: Sinopsis Film Elektra, Wanita Pembunuh Bayaran yang Melindungi Targetnya

Tidur Jadi Tak Nyenyak

Sebagian orang mungkin pernah mengalami tidur dalam keadaan perut lapar dan efeknya perut menjadi keroncongan.

Satu-satunya hal yang dipikirkan dalam keadaan tersebut adalah apakah orang tersebut bisa menahan lapar sampai besok pagi?

Dalam kondisi ini, dibutuhkan lebih banyak waktu untuk dapat tertidur. Jadi, ahli kesehatan menyarankan, jika kamu ingin tidur nyenyak, jangan biarkan perut dalam keadaan kosong.

Baca Juga: Cek Spesifikasi Asus RoG Phone 6 Pro, Digadang-gadang Bakal Jadi HP Gaming Terkuat Saat Ini

Halaman:

Editor: Dzimar Hariz Nugraha

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x