Pemprov Jabar Terus Kembangkan Sentra Vaksinasi Covid-19

- 27 Juli 2021, 17:00 WIB
Gubernur Jawa Barat Mochamad Ridwan Kamil saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19.
Gubernur Jawa Barat Mochamad Ridwan Kamil saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19. /Instagram.com/@jabarprovgoid

Baca Juga: The Minions Tetap Melaju di Olimpiade Tokyo 2020 Walau Harus Kalah Dari Ganda Putra Taiwan

"Memang vaksin di Jabar dianggap lebih rendah dibandingkan provinsi lain. Tetapi jumlah penduduk Jabar hampir 50 juta penduduk.

Kalau dilihat dari jumlah kita lebih banyak (yang divaksin), tapi kan provinsi lain ada yang di bawah 10 juta," ujarnya.

Menurut Uu, dengan dibantu TNI/Polri diharapkan dapat mengakselerasi target 80 persen warga Jabar divaksinasi. Ini penting agar kekebalan kelompok atau herd immunity segera tercapai.

Dari pemerintah pusat, lanjut Uu, telah diterima sekira 10 juta dosis vaksin. Itu pun sudah didistribusikan sebanyak 90 persen ke kota/kabupaten.***

Halaman:

Editor: Nugraha A.M

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah