Daftar Harga Bahan Pokok Periode Awal Maret di Jawa Barat Cabai Merah Mengalami Kenaikan yang Cukup Signifikan

- 7 Maret 2022, 09:05 WIB
Daftar Harga Bahan Pokok Periode Awal Maret di Jawa Barat, Cabai Merah Mengalami Kenaikan yang Cukup Signifikan
Daftar Harga Bahan Pokok Periode Awal Maret di Jawa Barat, Cabai Merah Mengalami Kenaikan yang Cukup Signifikan /Literasi News/Nabiel Purwanda

• Minyak goreng curah tetap di harga Rp.16.900/kg
Beras

• Beras kualitas super no 1 tetap di harga Rp.13.100/kg

• Beras kualitas super no 2 tetap di harga Rp.12.650/kg

• Beras kualitas medium no 1 mengalami kenaikan sebesar 0,42% dan berada di kisaran harga Rp.11.850/kg

Baca Juga: Peringatan Dini, Prakiraan Cuaca Jawa Barat Hari Ini

• Beras kualitas medium no 2 tetap di harga Rp.11.600/kg

• Beras kualitas bawah no 1 tetap di harga Rp.10.750/kg

• Beras kualitas bawah no 2 mengalami penurunan sebesar 0,48% dan
berada di kisaran harga Rp.10.450/kg
Daging Ayam dan Sapi

• Daging Ayam ras segar mengalami kenaikan sebesar 0,14% dan berada di kisaran harga Rp.35.700/kg

• Daging sapi kualitas no 1 mengalami kenaikan sebesar 0,38% dan berada di kisaran harga Rp.130.650/kg

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah