Ada Kesalahan yang Muncul di Sertifikat Vaksinasi Covid-19 anda? Begini Cara Mengatasinya

- 16 Agustus 2021, 12:15 WIB
Ada Kesalahan yang Muncul di Sertifikat Vaksinasi Covid-19 anda? Begini Cara Mengatasinya./pikiran-rakyat.com/
Ada Kesalahan yang Muncul di Sertifikat Vaksinasi Covid-19 anda? Begini Cara Mengatasinya./pikiran-rakyat.com/ /

MATA BANDUNG - Program vaksinasi Covid-19 masih terus berlangsung untuk memerangi virus corona di Indonesia. Masyarakat yang telah mendapatkan vaksinasi, baik dosis pertama maupun kedua akan langsung mendapatkan sertifikat vaksin.

Sertifikat vaksin Covid-19 dapat diakses melalui aplikasi ataupun situs Peduli Lindungi.

Kini sertifikat vaksin telah menjadi syarat bagi masyarakat yang hendak bepergian maupun masuk ke pusat perbelanjaan.

Baca Juga: Ini Kelebihan Sirkuit Mandalika, Siap Jadi Tuan Rumah MotoGP

Baca Juga: Van Dijk akui emosional dan sulit saat kembali main setelah lama absen Cidera

Namun, bisa saja masalah muncul terkait sertifikat vaksinasi ini, Misalnya kesalahan data yang ada di dalam sertifikat vaksinasi Covid-19. Mulai dari pengetikan nama, tanggal lahir, hingga Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang tidak sesuai.

Tak perlu khawatir, Tim Mata Bandung sudah mencari solusinya, dilansir dari Dinas Kesehatan DKI Jakarta melalui laman Instagram resminya, telah membagikan cara agar masyarakat dapat memperbaiki data dalam sertifikat vaksinasi COVID-19.

Baca Juga: Tren Covid-19 Di Kota Bandung Terus Turun Oded : Alhamdulilah

Begini Cara Memperbaiki Kesalahan di Sertifikat Vaksin:

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x