4 Tahapan Proses Pencairan BLT Subsidi Gaji Tahap 3 BLT Ketenagakerjaan Untuk Pemilik Rekening Non Himbara

- 25 Agustus 2021, 17:10 WIB
Ilustrasi. 4 Tahapan proses pencairan BSU tahap 3 BLT Ketenagakerjaan untuk pemilik rekening non Himbara
Ilustrasi. 4 Tahapan proses pencairan BSU tahap 3 BLT Ketenagakerjaan untuk pemilik rekening non Himbara /Dok Website BRI/

MATA BANDUNG - Dari 8,7 juta pekerja yang ditargetkan pemerintah penerima BLT Subsidi Gaji tahap 3 ini, namun sebanyak 5 juta pekerja penerima BLT Subsidi Gaji masih menggunakan no rekenin Non Himbara

Pemerintah menyiapkan anggaran sebesar Rp8 Trillyun untuk mendanai program BLT Subsidi Gaji ini.

Sampai saat ini untuk BLT Subsidi Gaji batch ke 1 dan ke 2 tingkat kesuksesan pencairanya mencapai angka 98.9 persen.

Baca Juga: Ditemukan Ada Yang Tinggal di Gorong-gorong Oded : Cek Status Kependudukannya

Baca Juga: Warga Afghanistan Dalam Krisis: Taliban Memperingati Biden batas Evakuasi sampai 31 Agustus.

Direktur kepesertaan BPJSTK Zainuddin menyebutkan, khusus untuk BLT Subsidi Gaji tahap 3 akan di fokuskan untuk pencairan kepada pekerja yang memiliki rekening non himbara.

"Nanti ini segera akan kami siapkan lagi data Batch ke 3 khususnya yang tidak memliki rekening di Bank Himbara. Jadi Batch ke 3 ini sudah mulai masuk ke yang tidak punya rekening bank himbara. Seperti rekening BCA Permata CIMB dan Bank swasta lainya asalkan sudah sesuai dengan kriteria," katanya

Lantas seperti apa sebenarnya alur pencairan BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan atau BSU tahap 3 bagi pemilik rekening BCA dan Bank Swasta lainya ? .

Setidaknya ada 4 proses penyaluran bagi para pekerja yang rekening nya non himbara atau swasta.

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah