Tiga Lokasi Wisata Kuliner Terbaru Yang Ditawarkan Jogja Untuk Wisatawan

- 20 Agustus 2022, 11:50 WIB
Tiga Lokasi Wisata Kuliner Terbaru Yang Ditawarkan Jogja Untuk Wisatawan
Tiga Lokasi Wisata Kuliner Terbaru Yang Ditawarkan Jogja Untuk Wisatawan /Pixabay/Bin_Suyardi/

MATA BANDUNG - Jogja Sebagai salah satu kota wisata yang dimiliki Indonesia tidak pernah habis untuk terus di kulik mencari tempat wisata baru.

Berlibur ke Jogjakarta tentu tak hanya destinasi wisata yang kita cari, tapi juga wisata kuliner yang enak dan memanjakan lidah.

Apalagi wisata kuliner malam, tentu menjadi salah satu tujuan ketika berwisata, sebab tak hanya sekedar mengenyangkan perut, tapi juga akan memanjakanmu dengan keindahan Jogjakarta di malam hari.

Baca Juga: Jadwal dan Lokasi SIM Keliling kota Bandung Hari Ini Sabtu 20 Agustus 2022

Nah, jika kamu berencana untuk berlibur ke Jogjakarta, kamu perlu tahu 3 rekomendasi wisata kuliner malam berikut ini.

Untuk mengetahui beberapa rekomendasi wisata kuliner malam di Jogjakarta yang wajib dikunjungi, simak uraian berikut hingga selesai.

1. Renjes Bubur Jagung Khas Aceh
Bubur jagung khas Aceh ini merupakan salah sagu wisata kuliner malam di Jogjakarta, tepatnya berada di Jalan Sisimangaraja.

Baca Juga: Waspada, Prakiraan Cuaca Jawa Barat Hari Ini Berpotensi Hujan di Sejumlah Wilayah

Bubur jagung khas Aceh ini memiliki rasa yang enak yaitu gurih manis yang akan memanjakan lidah kalian.

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x