Orang Tua Wajib Tahu, Ini 5 Dampak Negatif yang akan Terjadi Pada Anak Jika Sering Dimarahi

- 30 Juli 2022, 12:02 WIB
dr Aisah Dahlan, tips membimbing anak
dr Aisah Dahlan, tips membimbing anak /TikTok/@dr Aisyah Dahlan

MATA BANDUNG - Ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan saat mendidik anak, bahkan jika dilakukan bisa berakibat fatal terhadap perkembangan mental anak.

Apalagi jika anak sering dimarahi. Menurut dr Aisah Dahlan ada 5 hal yang haru dihindari saat mendidik anak agar mentalnya tetap terjaga.

Dalam vidio yang di unggah dr Aisah Dahlan tanggal 29 Juli 2022, menyebutkan ada hal-hal yang harus dihindari saat mendidik anak.

Baca Juga: Makna 4 Lagu Anak Indonesia Terpopuler Karya AT Mahmud, Ajak Kamu Nostalgia ke Masa Kecil Dulu

Seorang anak yang sering dimarahi akan memiliki perilaku seperti berikut ini:

1. Pemarah
Dampak anak sering dimarahi yang pertama adalah anak akan menjadi pribadi yang pemarah. Walaupun sebenarnya dalam setiap otak anak itu ada otak emosi, karena sering dimarahi justru anak akan menjadi pemarah.

"Pemarah kalau watak ekstrovert dia bisa diekspresikan, tapi kalau wataknya introvet dia marah, dia masuk ke dalam, dia akan ngambek terus, itu juga marah namanya," kata dr Aisah Dahlan.

Baca Juga: 5 Keterampilan yang Bapak-bapak Muda Harus Kuasai Saat Punya Anak Pertama Kata dr. Lucky Sp.A

2. Anak memiliki sifat egois dan keras kepala
Dampak yang kedua bila sering memarahi anak adalah anak akan menjadi egois dan keras kepala.

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah