Tiga mahasiswa Teknik Kimia ITB Raih Juara III Kompetisi Karya Ilmiah I-Challenge 2023 Tingkat Nasional

- 28 Oktober 2023, 12:29 WIB
Tiga mahasiswa Teknik Kimia ITB Raih Juara III Kompetisi Karya Ilmiah I-Challenge 2023 Tingkat Nasional
Tiga mahasiswa Teknik Kimia ITB Raih Juara III Kompetisi Karya Ilmiah I-Challenge 2023 Tingkat Nasional /Dok. itb.ac.id/

Saat diwawancarai pada hari Senin, 25 September 2023, Rayhan mengatakan bahwa salah satu tantangan bagi timnya adalah menemukan solusi yang sesuai dengan tema lomba. “Banyak solusi lain juga yang sebenarnya menarik untuk dikembangkan, tapi kami memilih ini karena sesuai dengan kriteria yang kami buat, kriteria terbesarnya adalah sustainability (pergeseran energi).”

Ada beberapa tantangan tambahan yang harus diatasi selama kompetisi ini, mulai dari komunikasi yang terbatas karena anggota berada di tempat yang berbeda selama Kerja Praktik hingga masalah teknis yang muncul saat presentasi akhir. Namun demikian, para juri memberikan apresiasi kepada ketiganya karena membuktikan konsep yang dituangkan.

Mereka berharap konsep ini dapat diterapkan di sektor industri karena transisi energi ke arah keberlanjutan semakin gencar dilakukan di Indonesia. Dengan demikian, pemanfaatan biomassa di Indonesia akan menjadi lebih optimal.***

Halaman:

Editor: Mia Nurmiarani

Sumber: itb.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah