Rahasia Weton Jumat Legi Dari Segi Watak, Rejeki Dan Jodoh Menurut Primbon Jawa

- 19 November 2021, 12:43 WIB
Rahasia Weton Jumat Legi Dari Segi Watak, Rejeki Dan Jodoh Menurut Primbon Jawa
Rahasia Weton Jumat Legi Dari Segi Watak, Rejeki Dan Jodoh Menurut Primbon Jawa /Sumber tangkap layar/pixabay.com/ionasnicole./

MATA BANDUNG- Menurut primbon Jawa, weton Jumat Legi memiliki jumlah neptu 11, yaitu Jumat 6 dan Legi 5.

Berdasarkan kamus kitab primbon Jawa kuno yang sudah dititeni oleh para leluhur Jawa, weton Jumat Legi berada di bawah dua naungan segel yang sangat hebat, dan masing-masing segel itu ada pada hari Jumat dan pasaran Legi.

Hari Jumat merupakan pemegang segel dari Cakra Ajna Bumi. Cakra ini berelemen air besar, dan bertempat di daerah Mekah.

Baca Juga: Info Loker Kota Bandung, Lulusan D3 S1, Jadi Supervisor, Gaji Rp 4.8 juta

Baca Juga: Info Loker Kabupaten Bandung, Lulusan S1, Kerja Jadi Staff IT, Gaji Rp 6-8 Juta

Hari Jumat berkaitan dengan langit ke-enam yang disimbolkan dengan samudra, dan mewarisi karakter dari Nabi Musa As. Selain itu, hari Jumat juga dilambangkan sebagai hewan, yaitu burung merak.

Berikut penjelasan mengenai rahasia weton Jumat Legi dari segi watak, rejeki dan jodoh menurut primbon Jawa.

• WATAK
Weton Jumat Legi memiliki watak yang snagat aktif, lincah, kuat, berani, haus akan ilmu pengetahuan, dan berkeinginan keras.

Selain itu pemilik weton Jumat Legi dipercaya mampu mengayomi sesama dan bisa diandalkan.

Halaman:

Editor: Ipan Sopian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah