Istilah Waktu Dalam Bahasa Sunda Yang Wajib Kamu Tau, Pukul Berapa Yang Disebut Sareupna

- 12 Mei 2022, 12:26 WIB
Istilah Waktu Dalam Bahasa Sunda Yang Wajib Kamu Tau, Pukul Berapa Yang Disebut Sareupna
Istilah Waktu Dalam Bahasa Sunda Yang Wajib Kamu Tau, Pukul Berapa Yang Disebut Sareupna //pixabay/ mozlase__/

Jam 5 Sore disebut Sariak layung yang artinya matahari mulai tenggelam di ufuk barat dengan menandakan warna merah yang bersiap untuk kehilangan cahayanya.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Bandung Kamis, 12 Mei 2022 Lengkap Dengan Lokasi dan Persyaratannya 

Jam 6 Sore disebut Sareupna atau sande kala yang artinya waktu sudah menunjukan sholat maghrib dan hantu mulai berkeliaran karena matahari sudah tenggelam.

dan para orangtua melarang anak-anaknya untuk berada diluar rumah.

Jam 7 Malam disebut Harieum Beungeut yang artinya wajah rang sudah mulai tak terlihat, karena beungeut artinya wajah dan pada jaman dahulu listrik belum merata didistribusi.

Jam 8 Malam disebut Sareureuh budak yang artinya sudah waktunya untuk beristirahat atau tidur, terutama untuk para anak-anak.

Jam 9 Malam disebut Tumoke yang artinya suara tokek sudah mulai berbunyi, menandakan anak-anak sudah mulai tidur terlelap.

Jam 10 Malam disebut Sareureuh KOlot yang artinya waktu para orangtua untuk beristirahat.

Baca Juga: Lirik Lagu Uperrengi (Kubertahan) dari Selfi Yamma, Berbahasa Bugis Walaupun Sudah Banyak Tersakiti

Jam 11 Malam disebut Indung Peuting yang artinya yang menunjukkan waktu sudah benar-benar gelap dan sepi.*

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah