Prediksi Formasi Juventus Serie A Liga Italia 2021-2022 Setelah Kedatangan Dua Pemain Anyar Musim Dingin

- 1 Februari 2022, 14:40 WIB
Juventus resmi jual Rodrigo Bentancur dan pinjamkan Aarom Ramsey, meminjam Denis Zakaria.
Juventus resmi jual Rodrigo Bentancur dan pinjamkan Aarom Ramsey, meminjam Denis Zakaria. /REUTERS/Massimo Pinca./REUTERS.

MATA BANDUNG - Penggemar Juventus pasti sudah tahu atas kedatangan dua pemain baru dari jendela transfer musim dingin Januari 2022 lalu.

Juventus berbenah di putaran kedua Serie A Liga Italia 2021-2022 setelah menjalani awal musim yang sulit dan akhirnya mendatangkan dua pemain anyar.

Yang mana Juventus mendatangkan Dusan Vlahovic dari Fiorentina dan Denis Zakaria dari Borussia Moenchengladbach di jendela transfer Januari 2022.

Baca Juga: Film Dear Nathan Thank You Salma Indonesia di Banjiri Penonton, Sandy Pradana: 'Filmnya Top Banget!'

Baca Juga: Wonder Woman Tayang Malam Ini di TransTV, Berikut Sinopsis filmnya

Juventus mendatangkan Dusan Vlahovic dengan kesepakatan permanen bernilai €80 juta dari Fiorentina dan Denis Zakaria seharga €4,5 juta dari Borussia Monchengladbach.

Sebagai gantinya, Juventus melepas Rodrigo Bentancur dan Dejan Kulusevski ke Tottenham Hotspur dan Aaron Ramsey ke Rangers.

Kedua pemain kemungkinan sudah bisa dimainkan di pertandingan akhir pekan ini saat menjamu Hellas Veroona di Allianz Stadium, Turin, Minggu 6 Februari 2022 yang akan datang.

Dusan Vlahovic akan menjadi penyerang utama Juventus yang berpeluang menggeser posisi Alvaro Morata yang diperkirakan kembali ke Atletico Madrid pada akhir musim 2021-2022.

Halaman:

Editor: Gallih Raka Siwi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x