Akhirnya Maarten Paes Resmi Jadi WNI dan Siap Bela Merah Putih pada Pra-kualifikasi Piala Dunia Zona Asia

- 30 April 2024, 21:56 WIB
Maarten Paes Resmi jadi WNI
Maarten Paes Resmi jadi WNI /Instagram/

Nenek kelahiran Pare

Jika semuanya lancar, maka kiper yang mempunyai darah Indonesia dari neneknya yang lahir di Pare, Kediri, Jawa Timur itu berpeluang meramaikan pos penjaga gawang Garuda di kualifikasi Piala Dunia 2026 yang saat ini kerap diisi Ernando Ari Sutaryadi.

Pada dua laga itu, Indonesia hanya membutuhkan satu kemenangan lagi untuk melaju ke putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 dan akan lebih dekat dengan pesta sepak bola dunia yang akan digelar di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko itu.

Adapun di MLS musim ini, Maarten yang memiliki tinggi 1,92 meter itu selalu tampil penuh dari sembilan laga Dallas dengan catatan tiga cleansheets.***

Halaman:

Editor: Arief TE

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah