Penting! Simak Tips Agar Ibadah Haji Tetap Sehat dan Aman

- 25 Juni 2022, 22:00 WIB
Penting! Simak Tips Agar Ibadah Haji Tetap Sehat dan Aman.
Penting! Simak Tips Agar Ibadah Haji Tetap Sehat dan Aman. //freepik.com/Freepik/

MATA BANDUNG - Pelaksanaan Ibadah Haji 2022 masih dihadapkan pada situasi pandemi Covid-19 yang belum usai, ditambah dengan suhu ekstrem panas.

Oleh karenanya, Jemaah Haji diimbau untuk tetap waspada dan melakukan persiapan untuk menghadapi hal tersebut.

Namun tak perlu khawatir, artikel ini akan mengulas tips agar para jemaah bisa melaksanakan ibadah haji dengan sehat dan aman.

Baca Juga: Ridwan Kamil Jadi Amirul Hajj, Pimpin 17.000 Jemaah Haji Jabar

Dilansir MATA BANDUNG melalui Instagram @humas_jabar, berikut 3 langkah antisipasi yang bisa dilakukan para calon jemaah haji:

1. Tidak memaksakan diri ketika sudah kelelahan.

Fokus pada wajib haji, yaitu pada arafah, muzdalifah, dan armina. Sesuaikan kondisi tubuh jika ingin melakukan ibadah sunnah.

2. Sebisa mungkin hindari paparan panas di luar gedung.

Ingat! Selalu pakai APD: Topi, sunblock, kacamata hitam, semprot tubuh dengan cairan yang diberikan sesering mungkin, hindari baju hitam atau gelap karena dapat menyerap panas.

Halaman:

Editor: Dzimar Hariz Nugraha

Sumber: Humas Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x