Perbandingan dan Spesifikasi: Xiaomi POCO F4 vs Realme GT Neo 3T, Mana Smartphone Jagoanmu?

- 11 Juli 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi perbandingan smartphone falgship killer, Xiaomi POCO F4 vs Realme GT Neo 3T
Ilustrasi perbandingan smartphone falgship killer, Xiaomi POCO F4 vs Realme GT Neo 3T /

Berbeda dengan Xiaomi POCO F4 yang memiliki tampilan flat yang terlihat lawas, namun jangan salah menilai pada pandangan pertama.

Meski terlihat biasa, desain Xiaomi POCO F4 berbahan dasar kaca bukan plastic, juga didukang dengan sertifikasi IP53 yang membuatnya tahan dari percikan air.

Penilaian dikembalikan kepada anda, jika ingin memiliki tampilan yang trendi Realme GT Neo 3T menjadi pilihan yang tepat.

Namun jika ingin memiliki ponsel berdaya tahan tinggi, Xiaomi POCO F4 adalah pilihan yang paling tepat.

Baca Juga: Cara Membuat QR Code Sendiri Gratis dan Mudah melalui Aplikasi Microsoft Word

2. Layar

Baik Xiaomi POCO F4 dan Realme GT Neo 3T sama sama memiliki layar dengan panel AMOLED, diagonal layar 6,67 inci, beresolusi Full HD+ 1080 x 2400 piksel, 120Hz refresh rate, juga sertifikasi HDR10+.

Perbedaan layar kedua smarphone tersebut ada pada dukungan Dolby Vision yang dimiliki Xiaomi POCO F4, namun Realme GT Neo 3T tidak ingin mengalah dengan sensor sidik jarinya yang disematkan pada layar.

Pertanyaannya apakah anda ingin memiliki pengalaman kualitas layar yang lebih baik, atau akses cepat smartphone dengan sidik jari pada layar?

Baca Juga: 10 Prosesor Smartphone Terbaik Tahun 2022, Gadget Kamu Termasuk?

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x