Pertashop, Pom Bensin Mini Resmi Pertamina Membuka Pendaftaran Mitra

- 19 Mei 2021, 04:45 WIB
Pertamina membuka peluang kerjasama bisnis bagi siapa saja yang ingin membuka pom bensin mini atau Pertashop.
Pertamina membuka peluang kerjasama bisnis bagi siapa saja yang ingin membuka pom bensin mini atau Pertashop. /Dok Pertamina

MATA BANDUNG - Pertamina Pemasaran Regional Balikpapan menyelenggarakan Pameran Pertashop di e-walk dan Pentacity Balikpapan Super Block dan Big Mall Samarinda pada Selasa (11 Mei 2021).

Pameran tersebut ramai dikunjungi oleh masyarakat sebanyak kurang lebih 300 ratus orang.

Pameran Pertashop ditujukan untuk pengunjung yang berminat mencari informasi untuk menjadi mitra Pertashop.

Baca Juga: Brandon O'Neill, Pemain yang Dikaitkan Dengan Persib Menjelang Liga Bergulir

Calon mitra Pertashop terkhusus di Kalimantan Timur di Balikpapan dan Samarinda sangat terbuka lebar kesempatannya dikarenakan masih minim jumlah Pertashop yang telah beroperasi.

Tidak hanya yang berminat di Pertashop, para pengunjung tertarik dengan kegiatan aktivasi aplikasi MyPertamina.

Aplikasi tersebut memberikan kemudahan bagi pelanggan atau konsumen untuk mengetahui informasi terupdate Pertamina begitu pula dengan informasi terkini dan promo lainnya.

Baca Juga: Jejak Pemain Thailand Dalam Sejarah Persib, Ada Yang Dirindukan Bobotoh

Susanto August Satria, Unit Manager Communication, Relations, & CSR Marketing Operation Regional Kalimantan mengatakan bagi yang berminat menjadi mitra Pertashop caranya sangat mudah dan modalnya pun terjangkau.

Halaman:

Editor: Nugraha A.M

Sumber: Pertamina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x