Ini 4 Langkah yang bisa Anda Lakukan Saat Kolesterol Naik

- 2 Juni 2024, 19:00 WIB
6 Tips Perubahan Gaya Hidup untuk Menurunkan Kolesterol Menurut Ahli Diet Manpreet Kalra
6 Tips Perubahan Gaya Hidup untuk Menurunkan Kolesterol Menurut Ahli Diet Manpreet Kalra /ANTARA/freepik.com/

MATA BANDUNG - Anda yang sering mengonsumsi makanan tinggi lemak dan jarang berolahraga, bersiaplah kadar kolesterol meningkat, apalagi di masa pandemi COVID-19 ini kesehatan menjadi hal sangat penting. Lalu apa yang harus dilakukan saat kolesterol jahat naik?

Dokter Spesialis Penyakit Dalam RS Pondok Indah – Bintaro Jaya, Franciscus Ari menyarankan gaya hidup sehat, salah satunya berolahraga setidaknya 30 menit dalam 4-6 kali seminggu.

Kegiatan yang disarankan meliputi jalan cepat, bersepeda statis maupun berenang, tutur dia dalam siaran persnya, Sabtu.

Baca Juga: Ini Kolesterol Baik yang Bermanfaat untuk Bayi Anda, Cek di Sini

Ilustrasi mengecek kadar kolesterol.
Ilustrasi mengecek kadar kolesterol.

Terapi Nutrisi

Kedua, terapi nutrisi. Anda disarankan menerapkan diet rendah kalori yang terdiri dari buah-buahan dan sayuran, biji-bijian, ikan, dan daging tanpa lemak.

Kemudian, berhentilah merokok jika Anda perokok. Sejumlah penelitan menunjukkan, merokok memiliki efek negatif pada kadar HDL dan rasio LDL/HDL.

Menurut Ari, berhenti merokok minimal 30 hari dapat meningkatkan kadar HDL secara signifikan.

Baca Juga: Ini Delapan Tips Turunkan Kadar Kolesterol di Tengah Era Digital yang Memudahkan Order Makan dan Minum

Halaman:

Editor: Arief TE

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah