Tips dan Trik Mengatasi Insomnia dengan Tepat

- 11 Oktober 2022, 12:30 WIB
Tips dan trik mengatasi insomnia
Tips dan trik mengatasi insomnia /Sam Williams/

MATA BANDUNG - Insomnia atau sulit tidur sangatlah mengganggu. Untuk itu, perlu tips dan trik mengatasi insomnia.

Insomnia yang berkepanjangan akan menyebabkan berbagai masalah kesehatan seperti stres, depresi, hingga berbagai kelainan kronis seperti diabetes dan sakit ginjal.

Diperlukan tips dan trik mengatasi insomnia agar tidak menyebabkan gangguan kesehatan tersebut. 

Baca Juga: Cara dan Syarat Mendapat Jaminan Persalinan Bagi Ibu yang Mau Melahirkan Gratis

Perilaku hidup sehat, tidak dapat dilepaskan dari pola tidur yang cukup, sehingga permasalahan tidur seperti insomnia harus mendapatkan penanganan sesegera mungkin. 

Berikut tips dan trik mengatasi insomnia dengan tepat:

1. Tidur dan bangun dalam periode waktu yang teratur

2. Makan makanan yang mengandung rendah karbohidrat sebelum tidur

3. Mengurangi konsumsi makanan atau minuman yang bersifat stimulan yang dapat membuat kita terjaga, seperti teh, kopi, alkohol dan rokok.

Halaman:

Editor: Mia Dasmawati

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x