Resep Sate Maranggi Beserta Bumbu, Cocok untuk Daging Kurban

- 9 Juli 2022, 15:00 WIB
Resep Sate Maranggi Beserta Bumbu, Cocok untuk Daging Kurban
Resep Sate Maranggi Beserta Bumbu, Cocok untuk Daging Kurban /

MATA BANDUNG - Sate menjadi olahan daging yang sering disajikan masyarakat Indonesia, khususnya menjelang hari raya Idul Adha.

Daging qurban yang diterima oleh masyarakat sering kali dioleh menjadi berbagai sajian, salah satunya adalah Sate Maranggi.

Bagi Anda yang berencana membuat Sate Maranggi, berikut resep Sate Maranggi beserta bumbu yang cocok dijadikan olahan daging qurban.

Baca Juga: Keutamaan dan Bacaan Takbiran Lengkap Arab dan Latin, Sambut Hari Raya Idul Adha Dengan Gema Takbir

Bahan

500 gram daging sapi atau kambing bagian dalam

75 gram daging lemak

1/2 sendok teh jinten

1 sendok makan ketumbar

2 sendok makan gula merah

Baca Juga: Punya Butget Pas-pasan Ini 5 Rekomendasi Hotel Murah di Garut, Cocok Untuk Pelajar

2 sendok makan kecap manis

1 sendok teh air asam

Halaman:

Editor: Havid Gurbada


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x